Video ini merupakan salah satu contoh program dari Kemenag Kabupaten Lamongan tentang Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan KKG MI Lamongan Jawa Timur mengenai Kesadaran Fonologi ON 1 Tematik.
Video pembelajaran ini membahas tentang Tema: Kegiatanku dalam Sehari, yang disampaikan oleh Ustadzah Hely di kelas Amman Class (Kelas 1 A).